Mau Tulang Dan Gigimu Sehat, Nih Buah Jamblang Dan Manfaatnya

Mau Tulang Dan Gigimu Sehat, Nih Buah Jamblang Dan Manfaatnya

Buah jamblang yang mempunyai rasa mnis dan juga asam ini ternyata ampunh untuk menjaga kesehatan. Buah jamblang mempunyai warna hitam yang hampir menyerupai buah anggur, namun di dalam buah jamblang mempunyai biji yang besar sebesar biji kurma dan jika dikonsumsi secara langsung akan dapat meninggalkan warna keunguan pada lidah.

Buah jamblang masuk dalam keluarga buah dalam kategori jambu-jambuan. Selain itu buah jamblang juga banyak populer dengan sebutan, jumblang, juwet, juga jambu keling. Buah jamblang bukanlanh tanaman asli dari Indonesia namun dari Asia Selatan dan baru banyak dikenali oleh masyarakat pada tahun 1990-an. Banyaknya penelitian pada kandungan nutrisi yang ada pada buah jamblang membuat banyak masyarakat menanamnya dan banyak yang menyukai manfaatnya untuk kesehatan tubuh.

Manfaat buah jamblang bagi kesehatan tubuh

Kandungan nutrisi juga vitamin yang terkandung pada buah jamblang memiliki beragam manfaat baik bagi kesehatan tubuh. Berikut ini manfaat buah jambalng bagi kesehatan yang dapat diketahui manfaatnya:

Sumber energi untuk tubuh

Buah jamblang kaya dengan kandungan karbohidrat, lemak baik dan juga protein yang dapat menjadi sumber energi baru bagi tubuh. Namun jika tubuh sedang mengalami lemas setelah olahraga, sebaiknya konsumsi buah jamblang untuk mengembalikan energi yang ada di dalam tubuh.

Merangsang pembentukan sel darah merah

Buah jamblang kaya dengan zat besi yang dapat meningkatkan produksi sel darah merah dan dapat mencegah terjadinya anemia dengan efektif, Untuk penderita anemia dan juga ibu hamil dianjurkan untuk mengonsumsi buah jamblang.

Menguatkan tulang dan gigi

Kandungan fosfor, magnesium, zat besi dan kalsium yang ada pada buah jamblang dapat membantu menjaga kepadatan tulang dengan sangat baik. Selain itu buah jamblang juga dapat menjaga kesehatan gigi dan dapat meredakan osteoporosis juga radang sendi.

Menyembuhkan gangguan pencernaan

Buah jamblang mengandung serat, zat aktif juga senyawa gula yang dapat membantu meredakan juga menyembuhkan berbagai macam gangguan pencernaan, Buah jamblang juga dapat dibuat menjadi jus atau juga dapat langsung dimakan juga tambahkan sedikit garam agar mempunyai hasil yang lebih efektif.

Manfaat Minum Air Hangat Pada Pagi Hari

Manfaat Minum Air Hangat Pada Pagi Hari

Pakar kesehatan menyarankan untuk minum air putih dengan rutin paling tidak 7 sampai 8 gelas setiap harinya. Tidak hanya minum air putih saja yang dapat menjadi rekomendasi, namun minum ai putih hangat pada pagi hari juga sangat dianjurkan.

Semua itu karena minum air putih hangat pada pagi hari mempunyai beragam manfaat baik untuk kesehatan tubuh. Berikut ini manfaat rutin minum segelas air putih hangat di pagi hari yang dapat dirasakan manfaatnya.

1.Menurunkan berat badan

Rutin minum air hangat pada pagi hari merupakan salah satu solusi terbaik untuk menurunkan berat badan agar tubuh menjadi seimbang. Pada kondisi tersebut bisa meningkatkan metabolisme tubuh juga membantu memecah jaringan lemak yang ada di bawah kulit tubuh. Air putih hangat dapat dikonsumsi bersama lemon juga madu, maka akan merasakan manfaat luar biasa saat mengonsumsinya.

2. Mempercepat pencernaan

Pagi hari secara teratur minum air hangat dapat merangsang kelenjar pencernaan supaya berfungsi dengan lebih baik dan membantu menjaga kesehatan sistem pencernaan tersebut. Sudah banyak bukti jika minum air dingin setelah makan dapat mengeraskan minyak dalam makanan saat dikonsumsi tubuh.

Hal tersebut membuat  timbunan lemak pada dinding bagian usus di dalam tubuh, untuk jangka dapat mengakibatkan kanker usus yang dapat mengganggu sistem pencernaan. Untuk itu minum air hangat setelah makan dapat mempercepat pencernaan dan menjaga sistem kesehatan pencernaan menjadi lebih baik.

3. Meningkatkan sirkulasi darah

Pada fakta yang sudah diketahui jika mandi air hangat bisa membantu organ peredaran darah, seperti arteri juga vena mengembang serta membawa darah secara lebih efektif menuju seluruh tubuh.

Begitu juga minum air hangat pada pagi hari mempunyai efek sama pada tubuh, sehingga sirkulasi darah yang ada ditubuh dapat meningkat dengan baik. Saat aliran darah lancar, maka semuanya akan normal juga termasuk pada tekanan darah, dan dapat mengurangi resiko terkena penyakit kardiovaskular.

4. Mencegah sembelit

Saat kekurangan air dalam tubuh bisa menyebabkan sembelit kronis yang berbahaya. Ketika feses menumpuk pada usus, maka gerakan usus menjadi lebih lambat dari sebelumnya. Hal baik untuk minum air hangat pada pagi hari saat perut kosong dan belum mengonsumsi makanan yang lain.

Minum air putih hangat dapat membantu menguraikan makanan yang ada di dalam tubuh, juga membuat pergerakan partikel melalui usus halus dan tidak terlalu menyakitkan. Untuk mencegah terjadinya sembelit, dapat rutin mengonsumsi air putih hangat pada pagi hari.

5. Meredakan kram menstruasi

Saat minum air hangat pada pagi hari adalah obat baik untuk membantu mengobati kram saat  menstruasi pada wanita. Hal tersebut mempunyai efek menenangkan pada otot perut, sehingga kram saat menstruasi dapat dibantu meredakan dengan mengonsumsi air hangat.

6 Manfaat Daun Selada Untuk Kesehatan Tubuh

6 Manfaat Daun Selada Untuk Kesehatan Tubuh

Daun selada sering digunakan menjadi lalapan juga sebagai bahan tambahan pada makanan seperti, salad, gado-gado juga burger. Daun selada mempunyai rasa segar namun juga memiliki nutrisi seperti vitamin K, kalium, vitamin A, zatbesi, serat, kalsium juga asam folat.

Dengankonsumsi daun selada dapat memenuhi kebutuhan vitamin harian tubuh dan dapat menjaga kesehatan tubuh. Daun selada mempunyai beragam manfaat baik untuk kesehatan tubuh. berikut ini manfaat daun selada untuk kesehatan tubuh:

1.Menyehatkan jantung

Asam folat yang tinggi yang ada pada daun selada dapat menurunkan resiko terkena penyakit stroke, arteri koroner juga emboli yang ada di paru-paru. Nitamin A dan vitamin C yang ada pada daun selada menjadi antioksidan yang baik untuk mencegah penyakit jantung.

2. Menjaga kesehatan kulit

Vitamin A dan vitamin C serta kandungan air yang ada pada selada dapat menjaga kelembaban kulit dengan baik. Konsumsi daun selada secara rutin dapat meningkatkan kesehatan kulit agar tidak mudah terkena dampak buruk radiasi sinar Uv juga dapat membantu mencegah kerutan yang ada pada kulit.

3. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Selada yang mengandung vitamin juga antioksidan dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan baik. Daun selada bermanfaat menangkal serangan radikal bebas yang dapat menurunkan sistem kesehatan juga dapat membantu meningkatkan sistem imun yang ada pada tubuh.

4. Menjaga kesehatan mata

Kandungan vitamin A yang ada pada daun selada dapat membantu menjaga kesehatan mata dengan baik. Selada dapat dikonsumsi secara rutin dapat bermanfaat meningkatkan kesehatan mata juga dapat mecegah terjadinya katarak, glaukoma, juga melemahnya fungsi penglihatan yang diakibatkan oleh usia.

5. Mencegah pengeroposan tulang

Daun selada mengandung vitamin K juga kalsium yang sangat tinggi. Dengan konsumsi daun selada secara rutin dapat menjaga kepadatan tulang dan dapat memenuhi kebutuhan vitamin pada tulang. Selain itu daun selada juga dapat membantu mencegah terjadinya pengeroposan tulang sperti osteoporosis juga osteopenia.

6. Baik untuk ibu hamil

Asam folat yang ada pada daun selada dapat menurunkan resiko lahir bayi cacat. Selain itu kandungan vitamin K yang ada pada timun suri dapat membantu mencegah pendarahan setelah proses persalinan.

Manfaat Mangga Apel Untuk Kesehatan Tubuh

Mangga apel memiliki bentuk yang hampir menyerupai buah apel dan kaya dengan kandungan vitamin C juga memiliki rasa segar saat dikonsumsi. Kandungan antioksidan yang ada pada mangga apel baik untuk mencegah radikal bebas.

Manfaat Mangga Apel Untuk Kesehatan Tubuh
Manfaat Mangga Apel Untuk Kesehatan Tubuh

Mangga apel mempunyai bentuk yang menarik sehingga dapat menarik untuk memakannya. Akan tetapi rasa mangga apel mempunyai rasa yang sedikit asam tetapi menyegarkan saat dikonsumsi. Selain itu banyak manfaat baik saat konsumsi mangga apel untuk menjaga kesehatan juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh menjadi lebih baik. Berikut manfaat mangga apel untuk kesehatan yang dapat diketahui:

1.Melancarkan pencernaan

Mangga apel mengandung serat yang sangat tinggi juga baik untuk menjaga sistem pencernaan. Mangga apel dapat dapat memenuhi kebutuhan serat tubuh juga dapat melancarkan pencernaan dan dapat menyerap berbagai nutrisi makanan yang diperlukan tubuh. Mangga apel baik untuk dikonsumsi untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan dengan baik.

2. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Kandungan vitamin C yang ada pada mangga apel dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh menjadi lebih baik. Kandungan vitamin C yang ada pada mangga apel dapat membantu mencegah infeksi virus juga bakteri yang dapat menyebabkan berbagai macam penyakit pada tubuh. Dengan mengonsumsi mangga apel dapat meningkatkan kesehatan tubuh agar tidak mudah sakit juga dapat memunuhi kebutuhan vitamin C harian tubuh.

3. Merawat kesehatan kulit

Kandungan nutrisi yang ada pada mangga apel dapat membantu mengangkat sel kulit mati pada kulit dan membantu meregenerasi kulit. Selain itu kandungan nutrisi yang ada pada mangga apel dapat membantu mengatasi jerawat dan membuat kulit menjadi lebih cerah dan mencegah timbulnya kerutan pada kulit. Mangga apel dapat membantu mencegah penuaan dini dengan rutin mengonsumsinya.

4. Baik untuk dikonsumsi bagi penderita diabetes

Indeks glikemik yang ada pada mangga apel sangat rendah sehingga baik untuk dikonsumsi bagi penderita diabetes. Mangga apel dapat meningkatkan produksi kadar insulin dan dapat menjaga kadar gula darah menjadi stabil. Mangga apel baik untuk dikonsumsi penderita diabetes dengan rutin dan membantu menjaga kadar gula darah menjadi normal.

Ragam Manfaat Buah Kesemek Bagi Kesehatan Tubuh

Buah yang memiliki warna orange ini memiliki ragam manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh. Buah kesemek berwana hijau ketika muda dan akan berubah warna menjadi orange ketika sudah menjadi matang.

Ragam Manfaat Buah Kesemek Bagi Kesehatan Tubuh
Ragam Manfaat Buah Kesemek Bagi Kesehatan Tubuh

Buah kesemek mengandung beragam vitamin juga minerla yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh. Dapat mencegah hipertensi juga meningkatkan sistem kekebalan tubuh juga dapat mencegah terjadinya serangan radikal bebas yang dapat merusak kesehatan tubuh yang diakibatkan oleh bakteri atau juga virus. Selain itu buah kesemek juga baik untuk menjaga kesehatan mata juga dapat menghindari masalah kerusakan retina juga katarak. Berikut ini beberapa ragam manfaat bagi kesehatan yang dapat diketahui dari buah kesemek tersebut :

1.Menurunkan berat badan

Buah kesemek mengandung serat yang tinggi dan baik untuk membantu menurunkan berat badan. Serat yang ada pada buah kesemek dapat memberikan efek kenyang lebih lama saat dikonsumsi juga mencegah terjadinya pola makan berlebih yang dapat menambah berat badan semakin bertambah. Buah kesemek dapat dimasukkan dalam menu makanan makanan diet yang dapat membantu menjaga berat badan.

2. Mencegah kanker

Buah kesemek mengandung antioksidan juga fitronutrien yang baik untuk melawan radikal bebas yang dapat menyebabkan tumbuhnya sel kanker. Dengan konsumsi buah kesemek maka sel kanker tersebut dapat dicegah agar tidak dapat tumbuh di dalam tubuh. Antioksidan yang ada pada buah kesemek sangat baik untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan baik.

3. Anti inflamasi

Phytochemicals yang ada pada buah kesemek bersifat anti inflamasi dan juga anti infeksi. Konsumsi buah kesemek secara rutin dapat melindungi tubuh agar tidak mudah terkena serangan penyakit juga dapat mengurangi resiko penyakit infeksi pada tubuh. Buah kesemek sangat baik untuk dikonsumsi secara rutin juga dapat membantu membantu mencegah berbagai macam penyakit.

4. Mengatasi ambien dan wasir

Buah kesemek mengandung zat yang bersifat anti haermorhoid yang dapat mengobati ambien dan juga wasir. Selain itu konsumsi buah kesemek secara rutin dapat membantu menjaga sistem pencernaan dengan baik juga dapat menhindari dari maslah gangguan pencernaan seperti radang usus juga sembelit.

4 Ragam Manfaat Biji Alpukat Bagi Kesehatan Tubuh

Dalam buah alpukat memiliki manfaat yang sering diabaikan pada biji alpukat tersebut. Banyak orang membuang biji alpukat yang seharusnya tidak melakukannya.

4 Ragam Manfaat Biji Alpukat Bagi Kesehatan Tubuh
4 Ragam Manfaat Biji Alpukat Bagi Kesehatan Tubuh

Biji alpukat memiliki ragam manfaat baik untuk menjaga kesehatan tubuh. Cara mengolah biji alpukat di oven dalam suhu tinggi 121 C kemudian tunggu beberapa jam lalu cacah halus dan blender sampai menjadi bubuk. Bubuk biji alpukat dapat di campurkan pada makanan atau juga pada minuman karena memiliki rasa yang pahit. Dengan konsumsi bubuk biji alpukat secara rutin, banyak ragam manfaat yang dapat dirasakan untuk kesehatan tubuh. Memiliki antioksidan yang baik untuk mencegah radikal bebas yang dapat mengganggu kesehatan tubuh. Biji alpukat sebaiknya jangan dibuang namun diolah menjadi bubuk biji alpukat. Berikut ini beberapa ragam manfaat bubuk biji alpukat untuk kesehatan yang dapat diketahui :

1.Mengobati sembelit

Bubuk biji alpukat mengandung serat yang baik untuk menjaga sistem pencernaan dan dapat digunakan untuk mengobati sembelit. Konsumsi rutin bubuk biji alpukat dapat menjaga kesehatan pencernaan juga dapat mencegah berbagai masalah pencernaan seperti sembelit tersebut.

2. Menurunkan berat badan

kandungan serat yang ada pada bubuk biji alpukat dapat membantu menurunkan berat badan. Konsumsi bubuk biji alpukat dapat mempunyai efek kenyang lebih lama dan dapat menghindari pola makan yang berlebih, sehingga dapat membuat berat badan semakin bertambah. Bubuk biji alpukat sangat membantu dalam program diet untuk dikonsumsi.

3. Menurunkan kolesterol tinggi

Bubuk biji alpukat mengandung antioksidan yang dapat menurunkan kolesterol tinggi di dalam tubuh. Dengan konsumsi bubuk biji alpukat secara rutin maka kadar kolesterol di dalam tubuh dapat menjadi normal dan stabil. Kadar kolesterol jahat (LDL) dapat menyebabkan gangguan pada kesehatan tubuh, dengan menggunakan bubuk biji alpukat tersebut maka kadar kolerterol jahat (LDL) dapat di netralisir.

4. Mengurangi kadar gula darah

Bubuk biji alpukat dapat mengurangi kadar glukosa darah. Konsumsi bubuk biji alpukat secara rutin dapat membantu mengobati penyakit diabetes dengan baik. Dengan kandungan serat yang ada pada bubuk biji alpukat juga antioksidannya yang tinggi  maka kadar gula darah dapat diikat kemudian dibuang melalui sistem pencernaan dengan baik.

4 Manfaat Tanaman Kumis Kucing Untuk Kesehatan

Tanaman kumis kucing merupakan jenis tanaman obat-obatan tradisional yang dapat mengatasi berbagai macam penyakit juga dapat membantu menjaga kesehatan dengan baik.

4 Manfaat Tanaman Kumis Kucing Untuk Kesehatan
4 Manfaat Tanaman Kumis Kucing Untuk Kesehatan

Tanaman kumis kucing biasa disebut seperti itu dikarenakan memiliki ujung pada bunga tanaman tersebut memiliki bentuk menyerupai bentuk kumis yang ada pada kucing. Tanaman kumis kucing mengandung berbagai macam zat yang baik untuk menjaga kesehatan seperti kalium, glikosida dan sebagainya. Cara mengolah tanaman kumis kucing juga mudah cukup ambil beberapa helai daun yang ada pada tanaman kumis kucing tersebut kemudian tambahkan air secukupnya lalu rebus dan dapat diminum. Selain itu tanaman kumis kucing dapat diolah menjadi ekstrak dengan cara mengeringkannya. Berikut ini beberapa manfaat tanaman kumis kucing yang dapat diketahui manfaatnya :

1.Menyembuhkan infeksi saluran kemih

Konsumsi air rebusan tanaman kumis kucing dapat membantu menyembuhkan infeksi saluran kemih dengan sangat baik. Tanaman kumis kucing memiliki sifat anti bakteri yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh sehingga dapat mencegah berbagai macam penyakit yang salah satunya ialah infeksi saluran kemih tersebut.

2. Mengobati batu ginjal

Kekurangan konsumsi air putih saat melakukan aktivitas harian dapat menyebabkan penyakit batu ginjal menyerang kesehatan tubuh yang terutama rentan pada organ ginjal. Konsumsi air rebusan tanaman kumis kucing dapat mengobati batu ginjal juga dapat mengahcurkan batu yang ada pada ginjal tersebut. Untuk dosis yang dianjurkan minum air rebusan tanaman kumis kucing adalah 3 kali sehari setengah gelas.

3. Mengobati rematik

Air rebusan tanaman kumis kucing dapat membantu mengobati rematik. Penyakit rematik merupakan penyakit yang menyebabkan rasa nyeri pada otot juga persendian didalan tubuh, dengan konsumsi air rebusan tanaman kumis kucing dengan dosis 3 kali setengah gelas per hari dapat membantu mengobati masalah rematik tersebut.

4. Meredakan batuk

Saat mengalami batuk berdahak maupun batuk kering yang mengganggu kesehatan tersebut dapat mengonsumsi air rebusan tanaman kumis kucing dengan dosis 3 kali sehari setengah gelas dan dapat membantu mengobati batuk yang mengganggu kesehatan tersebut juga dapat menjaga sistem kekebalan tubuh menjadi lebih baik agar tidak mudah terkena virus atau bakteri yang dapat menyebabkan batuk tersebut dikemudian hari.

6 Manfaat Beras Merah Untuk Kesehatan

Beras tidak hanya yang putih namun juga ada lagi beras jenis lain yaitu beras merah. Selain jenis beras tersebut berbeda namun keduanya sama-sama memiliki manfaat sebagai kebutuhan pokok harian tubuh.

6 Manfaat Beras Merah Untuk Kesehatan
6 Manfaat Beras Merah Untuk Kesehatan

Beras merah mengandung gula lebih rendah dibandingkan kandungan gula yang ada pada beras putih. Selain itu kandungan nutrisi pada beras merah juga lebih tinggi jika dibandingkan dengan beras putih tersebut. Berikut ini beberapa manfaat beras merah yang dapat diketahui manfaatnya untuk kesehatan tubuh :

1. Meningkatkan kesehatan jantung

Mengandung selenium yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung. Konsumsi beras merah dapat membantu mengurangi penyumbatan arteri yang dikarenakan penumpukan plak, sehingga resiko terkena gangguan jantung, hipertensi juga penyakit vaskular dapat diatasi. Semua itu dikarenakan komponen yang ada pada beras merah dapat bekerja mengikat melawan protein endoktrin angiotensin yang berperan mengembangkan tekanan darah tinggi juga penyebab gangguan jantung.

2. Meningkatkan sistem kekebalaan tubuh

Beras merah mengandung vitamin, mineral, juga komponen fenolik yang bermanfaat menjaga kesehatan juga mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh agar tidak mudah terkena gangguan masalah penyakit yang berbahaya seperti terkena radidal bebas yang berati masuknya berbagai penyakit berbahaya dapat dijaga dengan baik dengan konsumsi beras merah tersebut.

3. Menjaga kesehatan tulang

Beras merah mengandung kalsium yang dapat menjaga kesehatan tulang dan dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang agar tidak terkena penyakit tulang keropos, Konsumsi beras merah bermanfaat menjaga kesehatan tulang juga mencegah terjadinya osteoporosis.

4. Menjaga sistem pencernaaan

Mengandung serat yang baik untuk menjaga sistem pencernaan dalam tubuh, dengan konsumsi beras merah maka sistem pencernaaan dapat terjaga juga dapat menghindari terjadinya sembelit.

5. Mencegah obesitas

Beras merah mengandung mangan yang dapat membantu menurunkan kadar lemak didalam tubuh. Konsumsi beras merah baik untuk dilakukan dalam program diet dan memiliki efek kenyang lebih lama jika dikonsumsi, dengan itu pola makan dapat dijaga dengan baik juga terhindar dari pola makan berlebih disaat sedang menjalani program diet.

6. Mengontrol kadar gula darah

Beras merah mengandung kadar gula rendah, dengan itu beras merah dapat dikonsumsi juga dapat mengontrol kadar gula berlebih dalam tubuh juga dapat mencegah terjadinya diabetes.

8 Manfaat Buah Sukun

Buah sukun sering dijumpai dalam bentuk gorengan, juga dijadikan menu camilan menjadi keripik yang memiliki rasa lezat juga khas dilidah.

8 Manfaat Buah Sukun
8 Manfaat Buah Sukun

Selain eanak dilidah sukun mengandung vitamin, serat, nutrisi, protein, karbohidrat, mineral fosofor, zat besi, magnesium, Vitamin A, B, C.
Buah sukun tak hanya memberi rasa kenyang tetapai juga memiliki manfaat, dan berikut ini manfaat buah sukun :

1. Mengatasi Radikal Bebas

Buah sukun mengandung flavonoid yang dapat menjadi antioksidan dan mengatasi radikal bebas. Radikal bebas merupakan pemicu kerusakan sel tubuh dan berkembang menjadi sel kanker mematikan. dengan konsumsi sukun maka radikal bebas tersebut dapat diatasi.

2. Menurunkan Kadar Kolesterol

Buah sukun mengandung serat yang dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh (LDL). Buah sukun efektif mencegah kolesterol
jahat menguasai tubuh.

3. Menurunkan Kadar Gula Darah

Kandungan serat yang ada pada buah sukun dapat menurunkan kadar gula berlebih pada tubuh, sehingga penderita diabetes dapat mengonsumsi
sukun dalam menunya dan dapat mencegah penyakit itu pada kemudian hari.

4. Menurunkan Berat Badan

Buah sukun mengandung karbohidrat kompleks, dan dapat memberi efek kenyang lebih lama setelah dikonsumsi sehingga baik untuk menjaga pola
makan berlebih dan terhindar dari obesitas, yang tentunya diimbangi dengan olahraga teratur juga menjaga pola makan harian.

5. Mengendalikan Tekanan Darah

Buah sukun mengandung mineral yang dapat mengendalikan tekanan darah dalam tubuh juga dapat menghindari terjadinya hipertensi.
Mineral fosfor juga zat besi pada buah sukun berperan penting dalam kesehatan sistem peredaran darah sehingga sukun baik
dikonsumsi untuk mengedalikan tekanan darah dalam tubuh dan terhindar dari penyakit tekanan darah tinggi atau hipertensi.

6. Menjaga Daya Tahan Tubuh

Mengonsumsi buah sukun secara rutin dapat menjaga daya tahan tubuh dan terhindar dari serangan penyakit. Sukun mengandung
vitamin C yang dapat melawan infeksi penyakit juga menangkal radikal bebas juga menjadi antioksidan yang baik untuk tubuh.

7. Menjaga Kesehatan Tulang dan Gigi

Sukun mengandung mineral dan kalsium yang bermanfaat menjaga kesehatan tulang dan gigi juga dapat bermanfaat mencegah
terjadinya pengeroposan tulang, osteoporosis, dan lain-lain.

8. Merawat Kesehatan Rambut

Selain mineral, serat juga vitamin, buah sukun mengandung omega 3 dan omega 6 yang baik untuk menjaga kesehatan rambut
juga dapat mengatasi masalah rambut sperti ketombe, rambut rontok juga masalah yang akan timbul pada rambut yang lainnya.

Daun Sirih Merah Untuk Kesehatan Dan Beberapa Cara Mengolahnya

Daun sirih merah ternyata memiliki manfaat untuk kesehatan, daun sirih merah juga mengandung vitamin C, riboflavin, niasin dan karotin yang tinggi. Daun sirih merah juga memiliki kandungan kalsium yang tinggi.

Daun Sirih Merah Untuk Kesehatan Dan Beberapa Cara Mengolahnya
Daun Sirih Merah Untuk Kesehatan Dan Beberapa Cara Mengolahnya

Kandungan nutrisi yang bermanfaat pada daun sirih merah sangat bermanfaat untuk kesehatan.
Untuk dapat mendapatkan manfaat dari daun sirih merah banyak penggunaan yang mudah yang bisa kita coba.

Daun sirih merah untuk mengatasi problem yang ada pada tubuh:

1. Mengurangi bau pada badan
Kandungan klavikula dan estradiol pada daun sirih merah mampu mengatur produksi kelenjar pada keringat, untuk mendapatkan manfaat dari daun sirih merah tersebut anda cukup merebus dan mengkonsumsi daun sirih merah secara rutin.

2.Menurunkan berat badan
Daun sirih merah juga mampu meningkatkan sistem pencernaan tubuh, dan dapat menurunkan berat badan.

3. Memperlancar Buang Air Kecil
Haluskan daun sirih merah dan campur dengan segelas madu dan susu lalu konsumsilah, dengan rutin mengkonsumsinya maka buang air kecil akan lancar.

4. Mengatasi bau mulut
Cukup dengan berkumur dengan rebusan daun sirih masalah bau mulut bisa teratasi. Manfaat daun sirih untuk penyakit kronis
Daun sirih merah dapat kita peroleh manfaatnya untuk penyakit kronis

5. Mengobati asam urat
mengkonsumsi air rebusan daun sirih merah secara rutin dapat meredakan nyeri oto dan melepaskan kristal asam urat yang ada pada tubuh.

6. Dapat Mengobati tumor yang ringan
Antioksidan dalam sirih merah juga dapat mengobati tumor ringan dengan meningkatkan kekebalan tubuh, sel darah putih akan menghancurkan pemicu tumor.

7.Mengobati Diabetes
Daun sirih merah dapat mengatur kadar gula darah sehingga diabetes dapat teratasi.

8. Mengobati bengkak pada payudara
Buat ibu hamil yang sedang menyusui biasanya mengalami itu, caranya cukup dengan bakar daun sirih lalu menempelkannya pada payudara.

9. Mengobati peradangan prostat
Dengan meminum air rebusan masalah peradangan pada prostat dapat diobati.

10. Mengobati Darah Tinggi
Rebus dan minum dua kli sehari dapat mengobati darah tinggi tersebut.

7 Manfaat Sawi Hijau Untuk Kesehatan

Sawi hijau merupakan jenis sayuran yang akrab dengan kehidupan masyarakat. Banyak ditemui dalam berbagai macam olahan masakan
seperti, bakso, mie ayam,atau sayur bening. Sawi merupakan sayuran yang baik untuk tubuh dan mengandung berbagai vitamin juga mineral.
selain banyak mengandung vitamin dan mineral sawi juga memiliki manfaat untuk kesehatan.

7 Manfaat Sawi Hijau Untuk Kesehatan
7 Manfaat Sawi Hijau Untuk Kesehatan

Berikut ini beberapa manfaat sawi hijau untuk kesehatan :

1. Antioksidan
Sawi memiliki antioksidan tinggi yang dapat mencegah serangan radikal bebas juga bermanfaat menjaga kesehatan tubuh dengan baik.
Mengandung vitamin A, juga vitamin C tinggi pada sawi bermanfaat melindungi sel tubuh dari berbagai macam kerusakan.

2. Detoksifikasi tubuh
Serat yang ada pada sawi dapat membantu menyingkirkan racun yang ada pada sistem pencernaan. Selain Memiliki kandungan serat
pada sawi juga mengandung klorofil yang dapat bermanfaat mengurang racun yang ada dalam tubuh.

3. Mencegah kanker
Sawi bermanfaat mencegah kanker. Memiliki kandungan vitamin juga mineral tinggi pada sawi bermanfaat menjaga kesehatan
tubuh agar terling dari serangan penyakit berbahaya seperti kanker. Antioksidan pada sawi juga dapat menangkal pertumbuhan
sel kanker dalam tubuh.

4. Menjaga sistem imun tubuh
Sistem imun berfungsi melindungi tubuh juga melawan berbagai macam penyakit infeksi. Mengonsumsi sawi secara rutin dapat
menjaga sistem kekebalan tubuh dan dapat bekerja dengan baik agar tubuh tidak mudah terkena berbagai serangan penyakit.
Kandungan vitamin C pada sawi dapat menjadi anti inflamasi dan dapat mencegah peradanagn agar tidak menjadi lebih parah.

5. Mengontrol kadar kolesterol
Sawi hijau kaya dengvan antioksidan yang bermanfaat mengontrol kadar kolesterol aga menjadi seimbang.
Sayu sawi hijau dapat dikonsumsi secara teratur dan bermanfaat menurunkan kadar kolesterol jahat yang ada dalam tubuh.

6. Baik untuk dikonsumsi ibu hamil
Mengandung asam folat sehingga berpengaruh pada kesehatan juga perkembangan kesehatan bayi. dapat membantu mencegah
terjadinya lahir cacat. Mengonsumsi sawi hijau secara teratur sangat baik untuk ibu hamil juga bermanfaat mejaga
kesehatan ibu juga bayi tersebut.

7. Membantu menurunkan berat badan
Sawi mengandung serat tinngi juga memiliki kandungan nutrisi yang baik, sehingga dapat dikonsumsi serta menjaga
berat badan agar tidak bertambah berat. Dan tentunya diimbangi dengan olahraga teratur juga menjaga pola makan yang benar.

7 Manfaat Jambu Biji Merah Untuk Kesehatan

Jambu jenis buah tropis  banyak  di Indonesia. Jambu biji merah lesat rasanya dan banyak manfaat kesehatannya.

Mengandung nineral dan vitamin tinggi, vitamin A, C, asam folat,  B6, B3, kalium, mangan. magnesium, tembaga.

Vitamin  C pada jambu biji lebih tinggi daripada buah jeruk, selain itu memiliki serat tinggi.

7 Manfaat Jambu Biji Merah Untuk Kesehatan
7 Manfaat Jambu Biji Merah Untuk Kesehatan

Manfaat jambu biji merah sebagai berikut :

1. Menjaga sistem pencernaan

Jambu biji merah bermanfaat menjaga sistem pencernaan dengan baik, mengandung serat tinggi yang dapat memenuhi kebutuhan serat harian pada tubuh. Jambu biji merah dapat digunakan sebagai obat diare, dengan mengkonsumsi buah jambu biji merah secara teratur maka sistem peredaran yang ada didalam tubuh dapat terjaga dengan baik.

2. Menurunkan tekanan darah dan kolesterol

Jambu biji merah bermanfaat menurunkan tekanan darah dan menurunkan tekanan kolesterol. Kandungan serat jambu, biji merah dapat menurunkan kolesterol jahat, mencegah pembentukan plak pembuluh darah. Kandungan kalium jambu merah sangat tinggi membantu mengontrol tekanan darah.

3. Mengatasi diabetes

Serat jambu biji merah mampu  memberikan efek kenyang ebih lama, dapat menjaga pola makan sehingga terhidar dari makanan yang tidak baik untuk penderita penyakit diabetes. Selain dapat mengendalikan pola makan jambu biji merah bermanfaat menurunkan kadar gula darah dan dapat mengatasi masalah diabetes pada tubuh.

4. Meningkatkan trombosit

Jambu biji sebaiknya dikonsumsi langsung pada penyakit demam berdarah, bermanfaat meningkatkan kadar trobosit pada tubuh dan dapat memulihkan secara baik bagi penderita penyakit tersebut.

5. Menjaga kesehatan mata

Mengandung vitamin C dan vitamin A yang tinggi dapat bermanfaat menjaga kesehatan mata dan mencegah penyakit  kesehatan mata agar kemampuan mata tidak menurun, dengan mengkonsumsi buah jambu biji merah dengan rutin maka kesehatan mata dapat terjaga dengan baik.

6. Menjaga kesehatan mulut dan gigi

Buah jambu biji merah memiliki efek anti mikroba bermanfaat mengatasi masalah mulut dan gigi, seperti sariawan, sakit gigi, atau gusi bengkak.

7.  Meningkatkan imun

Vitamin C yang ada pada buah jambu biji merah baik menjaga imun tubuh, memperkuat tubuh agar tidak mudah terkena penyakit atau mudah sakit. Mengkonsumsi buah jambu biji merah sangat baik menjaga tubuh agar terhindar dari berbagai macam serangan atau bakteri virus jahat sehingga tubuh menjadi selalau prima dan sehat.

9 Manfaat Teh Untuk Kesehatan dan Kecantikan

Teh merupakan minuman yang sudah banyak dikenali orang sejak zaman yang lama,

dengan rasa khas dan harum banyak  masyarakat yang  menyukainya.

daun teh banyak  ditanam di daerah dataran tinggi seperti pegungan agar daun teh tersebut

lebih cepat tumbuh dan subur. Selain rasa dan aroma yang khas pada daun teh tersebut kita dapat

mendapakan berbagai macam manfaat yang akan didapatkan oleh tubuh.

9 Manfaat Teh Untuk Kesehatan dan Kecantikan
9 Manfaat Teh Untuk Kesehatan dan Kecantikan

Berikut ini beberapa manfaat  kesehatan yang dapat kita ketahui dari daun teh tersebut ;

1.Mengontrol kadar gula darah

Daun teh memiliki kandungan polfinol yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh dari serangan penyakit dan

memperlancar sistem peredaran darah agar menjadi baik.

2. Mengurangi kolesterol

Mengkonsumsi teh tawar secara rutin dapat mengurangi koleterol jahat pada tubuh, dengan secara rutin mengkonsumsinya

maka kadar kolesterol jahat tersebut akan secara perlahan teratasi.

3. Mencegah penyakit kanker

Zat antioksidan yang ada pada teh dapat melawan kanker sehingga sel kanker yang ada pada tubuh

dengan rutin mengkonsi teh akan dapat dihindari.

4. Mencegah penuaan dini

Teh dapat diminum secara rutin tiap hari dan dapat mengatasi masalah yang ada pada kulit serta dapat

mencegah penuaan dini terjadi. Kandungan antioksidan yang ada pada teh bermafaat menjaga kulit dari

serangan atau bakteri jahat yang akan masuk.

5. Melangsingkan tubuh

Teh dapat membantu membakar lemak yang ada didalam tubuh dengan baik, sehingga dengan rutin

mengkonsumsi teh serta diimbangi olahraga teratur dapat bermanfaat menurunkan berat badan dan

dapat melangsingkan tubuh.

6. Mencegah dehidrasi

Selain air putih, teh dapat diminum sebagai pencegah dehidrasi.

7. Menguatkan gigi

Mengkonsumsi teh secara rutin dapat menjaga gigi dari penyakit karies gigi, serta dapat menghilangkan

bau tak sedap yang ada pada mulut tersebut.

8. Menyehatkan otak

Teh mengandung kafein dan bermanfaat menjaga kesehatan otak, secara rutin mengkonsumsi teh dapat

membantu menenangkan pikiran, serta memiliki dampak positif sehingga teh baik untuk otak.

9.Mencegah penyakit alzheimer

Senyawa kafein pada teh dapat mencegah terjadinya penyakit berbahaya seperti alzheimer.

Teh sebaiknya dikonsumsi secara teratur dengan tidak menambahkan rasa manis pada minuman tersebut,

jika akan menambah rasa manis pada teh sebaiknya jangan terlalu banyak untuk menambahkannya.

10 manfaat makanan tempe untuk kesehatan

Tempe merupakan makanan khas Indonesia, makanan ini terbuat dari kacang kedelai yang difermentasikan dengan ragi.
Masyarakat Indonesia pada umumnya menggemari makanan tempe, berbagai olahan masakan terbuat dari tempe banyak dijumpai di Indonesia,
selain bergizi tempe juga memiliki beberapa manfaat yang dapat kita bahas, berikut beberapa manfaat yanga dapat kita rasakan manfaatnya
untuk kesehatan.

10 manfaat makanan tempe untuk kesehatan
10 manfaat makanan tempe untuk kesehatan

 

10 manfaat makanan tempe untuk kesehatan
10 manfaat makanan tempe untuk kesehatan

1. Mencegah penyakit kanker

Tempe memiliki kandungan isoflavon, antioksidan yang berperan memperbaiki sel dan mengurangi kerusakan akibat sinar matahari,
sebagai obat kanker dan memerangi penyakit kanker yang menimbulkan kanker prosta.

2. Menurunkan kolesterol jahat
Protein yang ada pada tempe berfungsi mengurangi kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik dan mengurangi resiko terjadinya serangan jantung.

3. Melancarkan sistem pencernaan
Serat pada makanan tempe sangat tinggi untuk sistem pencernaan, dan dapat mengikat kolesterol dan juga lemak.
Sehingga dengan dikonsumsi rutin tempe memiliki manfaat dalam sistem cerna pada tubuh.

4. Menurunkan tekanan darah
Magnesium memiliki peran terhadap sistem metabolisma pada tubuh untuk mencegah pembekuan darah, sehingga dapat menurunkan tekanan darah.

5. Menjadi sumber energi dalam tubuh
Tempe mengandung riboflavin atau vitamin B2, yang sifatnya mudah dicerna. Riboflavin dibutuhkan untuk metabolisme, jika kekuranga riboflavin dalam
tubuh dapat mempengaruhi energi yang ada dalam tubuh.

6. Mengatasi menopause
Saat mengkonsumsi tempe terdapat kandungan isoflavon yang bermanfaat mengurangi masalah menopaus.

7. Sebagai penawar keracunan
Zat antidotum yang ada pada tempe dapat mengatasi gejala keracunan, seperti keracunan logam.

8. Mencegah anemia
Mineral yang ada pada tempe yang tinggi dapat mencegah penyakit anemia.

9. Pencegah diare
makanan tempe memiliki kandungan mineral yang dapat mencegah bakteri e-colli yang menyebabkan diare.

10. Membantu diet
Protein lemak bebas yang ada pada tempe sangat baik untuk menjaga tubuh disaat melakukan diet.

Selain bergizi itulah beberapa manfaat makanan tempe yang dapat kita ketahui, selain kaya akan protein, sumber vitamin tempe juga memiliki
manfaat yang baik untuk tubuh. Dengan secara rutin kita mengkonsumsinya kita akan mendapatkan berbagai macam manfaat tersebut, semoga dari
manfaat yang terdapat pada tempe tersebut dapat bermanfaat untuk kebutuhan dan memenuhi kebutuhan gizi yang diperlukan untuk tubuh kita.